Saddle Sepeda
Sunday, August 23, 2020
FLX women gel saddle |
Ya karena kamu mau duduk nyaman aman dan bermanfaat dalam berolah raga sepeda sehingga segala sesuatu harus disiapkan dengan maksimal termasuk tempat duduk.
Nah ada banyak jenis saddle yang dikenal dan dipergunakan secara tepat guna:
- Saddle Onthel : untuk sepeda othel umumnya mempergunakan saddle yang ngeper, ada suspension per dibawahnya, dibuat dari kulit tebal dan dibentuk lebar sehingga duduk seperti duduk dikursi , sayangnya biasanya suspensinya kurang empuk.
- Saddle MTB : Untuk sepeda gunung mempunyai jenis saddle yang berbeda, di bentu lebih ramping dan tipis
- Saddle Road Race Bike : dalam sepeda laju saddlenya dibuat khusus untuk nyaman duduk lama sambil kerja keras nggowes untuk balapan. Jadi dibuat untuk tidak membuat lecet bokong dan bahannya pun dari bahan yang nyaman, ada lapisan empuknya dan dibuat berlobang ditengah, dengan ujung depan meruncing
- Saddle Confort : untuk sepeda biasa , saddlenya normal dan nyaman
- Saddle Khusus Wanita: untuk pengguna wanita ada saddle khusus yang disediakan dan tentu sesuai dengan keperluan wanita, baik berhubungan dengan sifat dan type organ tubuhnya. Oleh sebab itu pabrik saddle kenamaan menciptakan kreasi saddle untuk spesial wanita.
Bagi nggoweser jarak jauh jangan main main dengan urusan saddle, nanti sudah lama sering nggowes baru sadar kalau si otong sudah pulas tidur gak bangun bangun.......ah mitos? bukan kalau memang kamu memepergunakan saddle yang panas, keras murahan (maaf) ya begitulah hasilnya.
Maka ada pabrikan sendiri jenis saddle ini, bahan dan modelnya disesuaikan pola bentuk tubuh penggunakanya. Tentu antara laki laki dan perempuan menjadi berbeda. Prinsipnya memilih saddle : pilih yang tidak panas bahannya, Bentuk pas dengan selangkangan , cari yang berlobang , untuk wanita yang ada spesial womennya.
Contoh saddle onthel:
Saddle Sepeda Onthel |
Contoh saddle MTB:
Saddle MTB |